zonamahasiswa.id - Halo Sobat Zona. Siapa yang kuliahnya selalu kuliah pulang kuliah pulang alias kupu-kupu? Wah, mending kupu-kupunya dimanfaatkan buat belajar banyak hal dan menghasilkan uang, betul nggak?
Nah kali ini, Mimin punya banyak referensi website keren yang bisa kamu manfaatkan buat meningkatkan skill sampai menghasilkan cuan meskipun jadi mahasiswa kupu-kupu lho..
Penasaran kan? Yuk pantengin tipsnya!
Baca juga: Ini Dia Kode Rahasia di Handphone yang Jarang Diketahui Orang!
Website Khusus buat Tes Psikologi
Kalau dulu tes psikologi harus pakai tes manual alias face to face, sekarang udah nggak zamannya lagi Sob. Bahkan saat ini, kamu bisa tes psikologi mandiri hanya berbekal laptop atau handphonemu aja. Nah, ini dia website-website penyedia layanan tes psikologi gratis:
- psychcentral.com
- testcolor.com
- 16personalities.com
- ihhp.com
- careerexplorer.com
- psychologytoday.com
- ipersonic.net
- arealme.com
Website Khusus buat Belajar IELTS
International English Languange Testing System (IELTS) adalah sebuah sistem tes bahasa Inggrsi yang digunakan untuk keperluan studi, bekerja hingga imigrasi. Tes bahasa Inggris ini terkenal selalu dipakai mahasiswa yang hendak melanjutkan studi ke luar negeri.
Nah buat kamu yang butuh belajar IELTS tapi terhalang waktu dan biaya, kamu bisa manfaatkan beberapa website IELTS gratis ini:
- examenglishforfree.com
- ielts.com
- ieltsmaterial.com
- goodluckielts.com
- ieltsbuddy.com
- britishcouncil.id
- ielts-exam.net
Website Khusus Belajar Bahasa Asing
Selanjutnya, kalau kamu butuh belajar bahasa asing tapi nggak sempat mengikuti kursus secara langsung, kamu bisa belajar mandiri di laptopmu melalu website-website ini:
- openculture.com
- duolingo.com
- memrise.com
- byiki.com
- learnlanguange.com
- busuu.com
- hinative.com
- babble.com
Website Khusus Cari Cuan Tambahan
Nah rekomendasi website satu ini cocok banget buat kamu para mahasiswa yang sudah suka cari cuan sendiri. Memanfaatkan kemampuan fotografi, menulis dan sebagainya dan bisa dibayar uang. Bayangin aja udah enak banget ya? Nah yuk cobain kerja lepas di beberapa website ini:
- sribulancer.com
- crowdsource.com
- freelancer.co.id
- projects.co.id
- sribu.com
- gobann.com
- upwork.com
- ggdesigns.com
Website Upgrade Pengetahuan dan Skill
Sekarang, kamu tak perlu keluar rumah lagi demi belajar dan meningkatkan keterampilanmu. Bahkan, kamu bisa belajar kapanpun dan dimanapun dengan website-website ini.
- khanacademy.org
- edx.org
- alison.com
- brainly.co
- ruangguru.com
- udemy.com
- coursera.org
- cozora.com
- canva.com
- squline.com
Website Jual Hasil Foto
Nah, website terakhir ini adalah website yang bisa bikin kamu dapat cuan dari menjual hasil jepretanmu. Wah, yang awalnya hobi, bisa jadi uang ya...
- fotolia.com
- dreamstime.com
- shutterstock.com
- istockphoto.com
- freedigitalphotos.net
- bigstockphoto.com
- demandmedia.com
- redbubble.com
Kumpulan Website Keren Buat Upgrade Skill sampai Cari Cuan, Sobat Zona Wajib Tahu!
Itulah ulasan mengenai kumpulan website keren yang bisa digunakan untuk upgrade skill sampai dapat uang hanya dari mengerjakan hobi.
Semoga ulasan ini bermanfaat bagi Sobat Zona. Jangan lupa untuk terus mengikuti berita seputar mahasiswa dan dunia perkuliahan, serta aktifkan selalu notifikasinya.
Baca juga: Solusi Angka 0 yang Selalu Hilang saat Mengetik Nomor Hape di Excel, Mahasiswa Wajib Tahu Nih!
Komentar
0